Begini Kemeriahan Syukuran Ulang Tahun Ala Polres Gowa

IMG-20201109-WA0026.jpg

Gowa (Benuanews-Sulsel) Meriah dalam kesederhanaan. Demikianlah kalimat yang dapat melukiskan suasana perayaan syukuran ulang tahun yang digelar Polres Gowa, Senin (09/11/2020) pagi ini.

Perayaan syukuran ulang tahun kali ini dilakukan untuk personil yang lahir di bulan September.

Kemeriahan itu pun nampak semakin terasa pasca dilakukannya menyanyi bersama dan berfoto, dimana para personil berbaur saling memberi ucapan satu sama lain.

Menariknya, perayaan ulang tahun ini turut diwarnai dengan pemberian voucher belanja yang diberikan secara simbolis oleh Kapolres Gowa Akbp Budi Susanto.

“Saya berharap momen ini dapat menjadi sarana untuk semakin mempererat rasa kebersamaan dan kekeluargaan antar seluruh personil Keluarga Besar Polres Gowa,” ucap Kapolres Gowa Akbp Budi Susanto.(BB)*

(Visited 33 times, 1 visits today)
Muhammad Rustan Salam

Muhammad Rustan Salam

Media Online

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

scroll to top